Sahabat Dharmais..
Semoga selalu sehat..
Kanker kolorektal merupakan salah satu kanker tertinggi kedua pada pria di Indonesia. Pengetahuan diagnostik molekuler pada kanker kolorektal dapat meningkatkan kualitas pelayanan pasien dan meningkatkan kegiatan penelitian di RS Kanker Dharmais. Untuk mendukung hal tersebut, maka kami hadirkan seminar online yang bertemakan mengenai kanker kolorektal dari aspek pengobatan saat ini, diagnostik molekuler, dan kemajuan penelitian.
Seminar online kali ini memiliki tema "Current Updates of Molecular Diagnostic in Colorectal Cancer"
Sambutan:
Dr. R. Soeko Werdi Nindito., MARS
Pembicara:
1. Fajar Firsyada, MD (Digestive Surgeon Consultant, Dharmais Cancer Hospital)
“Colorectal cancer: Overview of the treatment and research in Indonesia”
2. Mohammad Ilyas, BSc, MBChB, DPhil, FRCPath (Professor of Histopathology, Univ. of
Nottingham)
“Implementation of molecular diagnostics for colorectal cancer management: UK perspective”
3. Susanti S., Ph.D (Univ. of Nottingham)
“Molecular research on colorectal cancer including in the young patients”
Moderator :
Rizky Ifandriani Putri, MD (Anatomical Pathologist, Dharmais Cancer Hospital)
Seminar online akan berlangsung melalui aplikasi zoom pada hari Rabu, 29 September 2021, pukul 13.00 – 15.00 WIB. Catat tanggal dan waktunya yaa! Jangan sampai ketinggalan!
Link zoom
https://bit.ly/seminaronlineRSKD
Meeting ID: 885 1112 6029
Passcode: RSKD
Mohon login dengan format username : Nama Instansi_Nama Lengkap (gelar) pada kolom first name dan last name saat registrasi/join. Diskusi ini dapat diikuti melalui Laptop, Tablet, Smartphone.
Terima kasih.
Rumah Sakit Kanker Dharmais
Berbagi untuk Menjadi Lebih Baik
Leave a Comment